Seberapa besar Anda menghargai diri sendiri? Jika belum, ambillah waktu sebentar dan lakukan sesuatu yang baik untuk diri sendiri.
1. Sediakan waktu. Menyediakan waktu untuk diri sendiri akan membuat pikiran segar kembali. Bahkan, menyediakan lima menit hanya untuk menutup mata dan memfokuskan pikiran dapat membantu Anda merasa lebih baik. Namun, akan lebih baik bila Anda bisa menyediakan waktu yang lebih banyak untuk memfokuskan pikiran pada diri sendiri dan apa yang perlu dilakukan.
2. Lakukan sesuatu yang baik untuk tubuh. Memang mudah mengabaikan kesakitan yang dirasakan tubuh dan lupa untuk mengurus diri sendiri. Cobalah berendam di air panas yang dicampur garam atau mintalah seseorang untuk memeluk. Bisa juga cobalah berdiri dan lakukan peregangan.
3. Buat diri sendiri merasa nyaman. Misalnya dengan menelepon teman atau minum teh hangat, tidur dengan bantal dan selimut yang nyaman, menulis buku harian, makan sesuatu yang disukai, mencium bau minyak aromaterapi seperti vanila, lavender, dan lain-lain.
4. Pergi ke dunia lain. Caranya adalah dengan membaca buku, menonton film, atau biarkan pikiran mengalir ke mana pun ia pergi.
5. Melakukan sesuatu yang konyol. Ini akan membawa keluar jiwa kanak-kanak yang ada dalam kepribadian kita dan memberi perasaan bahagia. Misalnya bermain busa sabun, membuat kue, mengamati awan dan mereka-reka bentuknya, serta bermain dengan hewan peliharaan atau otopet.
6. Cuti sehari. Apalagi bila Anda sudah merasa jenuh dengan pekerjaan sehari-hari. Ambil cuti sehari dan lakukan apa pun yang ingin dilakukan seharian penuh. Ini lebih baik daripada sehari di akhir pekan.
7. Jalan-jalan di tengah alam terbuka. Kadang kita lupa memperhatikan dunia yang terbentang di sekitar. Mengamati alam akan membuat kita merasa lebih enak dan kalem. Berjalanlah di taman. Amati dan pandanglah pohon, rumput, langit, kemudian bernapaslah.
8. Melakukan sesuatu yang sudah lama ingin Anda kerjakan. Mengapa menundanya lagi? Lekas kerjakan dan Anda akan merasa lebih baik.
Category
Mbah Google
KASI MAKAN YA...
Diberdayakan oleh Blogger.
Mengenai Saya
Blogroll
buku
kursor
STATISTIK PENGUNGJUNG
Followers
Selasa, 07 Februari 2012
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
My Tweet
..................
DIKASI MAKAN YA
Popular Posts
-
Cara Setting Karburator Motor Tugas utama karburator adalah mencampur Bahan Bakar (BB) + Udara (O2). Kira-kira dengan perbandingan range ny...
-
Setiap wanita pasti punya rahasia, dan inilah rahasia umum yang disembunyikan wanita dari pasangannya. 1. Harga asli lebih mahal Jujur sa...
-
Bagi para gamer, bermain game itu bagaikan tidak akan pernah berhenti sampai kapan pun. Tidak pernah tahu kapan akan beristirahat total dari...
-
AK-47 Dengan produksi lebih dari 75 juta di seluruh dunia, AK-47 (a.k.a., “Kalashnikov”) adalah senjata api legendaris yang mungkin mem...
-
Sudah lama rasanya kami tak menyapa gombalers dengan Kumpulan Rayuan Gombal Untuk wanita, karena kesibukan lain dalam menjelajah dunia maya ...
-
Lupakan soal kekuatan militer kita yang hanya ada di peringkat 18 dunia ( segitu aja udah hebat loh…wong negara-negara di dunia ini ada ratu...
-
Apa sich yang sering gombalers tuliskan atau katakan waktu sms sang pacar? pasti kayak gini. Yank lagi apa? Udah maem belum? Lagi ngap...
-
Ada anak baru (AB) dan anak lama (AL) sedang mengobrol saat pelajaran Fisika. AL: “Eh lu anak baru ya?” AB: “Iya..” AL: “Hati-hati lu sam...
-
Co : yank q pengin bwngt mie. Ce : ya udah okh sana beli xl laper. Co : bukan mie yg itu,..! Ce : lah terus mie apa? Co : MIELIKIN hati ...
-
co:neng bisa tmani abang? ce:kmna bang? co:ke apotek neng,. ce:mau ngapain bang?siapa yang sakit, co:abang mau beli formalin ce:buat ap...
0 komentar:
Posting Komentar